Bogor, Indonesia | +62 811-1187-812 | tin@apps.ipb.ac.id

Struktur Kurikulum Magister

Kurikulum Program Magister Teknik Industri Pertanian

  1. Kurikulum Program Magister dirancang untuk masa studi 4 Semester (2 Tahun)
  2. Lulusan akan bergelar M.T. (Magister Teknik)
  3. Prasyarat Calon Mahasiswa/i S3:
  • Program Magister TIP terbuka bagi lulusan S1 dengan latar belakang Teknik Industri, Teknik Kimia, Teknik Hasil Pertanian, Ilmu Pangan, Keteknikan Pertanian, Bisnis serta bidang ilmu dan rekayasa lain yang relevan dengan salah satu atau lebih dari tiga kompetensi pendukung lulusan TIP di atas. Persyaratan umum adalah sarjana dengan IPK > 2.75 (skala 0-4) atau IPK > 6.25 (skala 0-10).
  • Apabila persyaratan di atas tidak terpenuhi, mada status percobaan dengan persyaratan tertentu.

Kurikulum Program Magister Teknik Industri Pertanian
MK Wajib SPs (Common Course): 3 sks
MK Wajib Program Studi (Academic Core Course): 16 sks
MK Pilihan Prodi (In-depth Course): 6 sks
Tugas Akhir: 14 sks
Total SKS Wajib: 39 sks
Ditambah dengan Bahasa Inggris merupakan matakuliah wajib non sks (lolos placement test/TOEFL/IELTS dengan skor minimal yang disyaratkan oleh SPS) setara dengan 3 sks.